Minggu, 27 Maret 2011

Tips Jounin Exam Part 3

Menemukan segel
Dalam pencarian 4 segel ini, kita akan menemukan beberapa musuh, anda boleh melawannya ataupun tidak.
Setiap berhasil memecahkan segel, jangan lupa melaporkannya kepada Shin sebelum mencari segel berikutnya.
Tempat segel:
#. Segel pertama: pojok utara
#. Segel kedua: pojok timur
#. Segel ketiga: pojok selatan
#. Segel keempat: pojok barat

3. Membuka segel
untuk membuka segel ada 6 rune yang akan dikombinasikan.
Petunjuk:
#. Lingkaran hijau: jumlah angka yang menunjukkan warna dan posisi rune yang benar
#. Lingkaran jingga: jumlah angka yang menunjukkan warna yang benar namun posisi rune yang salah
Tips:
temukan dulu rune mana yang benar dan rune mana yang salah berdasarkan lingkaran hijau dan jingga, setelah mengetahui rune mana yang benar dan yang salah, tentukan lah posisinya.
4. Pertama klik seal hijau sampai full
kedua klik seal meah sampe full dan seterusnya
5.jika pada saat seal hijau sampai full dan pada lingkaran hijau ada 1 yang benar berarti seal hijau masuk ke teka-teki seal/kunci seal(dan seterusnya)

0 komentar:

Posting Komentar